Tag: Wayame

Kegiatan Gereja
Bedah Kasih Keluarga Agus Kainama
Wayame – Program Bedah Kasih Jemaat GPM Wayame yang ditetapkan lewat persidangan jemaat ke-43 setelah diverifikasi, maka untuk tahun 2021 diputuskan 3 rumah yang akan dibedah. Penyerahan bantuan bedah rumah ini telah dilakukan dalam Kebaktian Kemitraan di Gereja Pniel, Selasa (08/06/21) yang lalu. Semester pertama akan dibedah 2 rumah, sedangkan 1 rumah lagi akan dibedah […]
Read More
Ibadah Minggu
Kegiatan Gereja
Pertukaran Pengkhobat Wayame
Wayame – Minggu (13/06/2021) jam 07.00 wit, Jemaat GPM Wayame melaksanakan Kebaktian Minggu yang dimpimpin oleh Pdt. W.B. Pariama, S.Th., dan didampingi majelis bertugas Pnt. F. Engko/M. dan Dkn. S.P. Putuhena/S. Sedangkan kebaktian jam 09.00 wit dipimpin oleh Pdt. L. Kaimarehe/L., S.Si., dan didampingi oleh Pnt. L.M.V. Toule dan Dkn. J. Sumtaki/V. Bacaan Alkitab yang […]
Read More
Kegiatan Gereja
Penyerahan Bantuan Bedah Rumah
Wayame – GPM Pniel Wayame, memberikan bantuan bedah rumah untuk tiga keluarga jemaat melalui kegiatan yang telah ditetapkan melalui Persidangan ke-43 Jemaat GPM Wayame Tahun 2021 oleh sub seksi Pengembangan Politik dan Buddaya. Pada kesempatan ini, telah diserahkan bantuan kepada dua dari tiga keluarga jemat tersebut yaitu: Keluarga Batlayeri (Sektor 11) dan keluarga Kainama (sektor […]
Read More