Day: October 31, 2021

Kegiatan Gereja
Rumah Keluarga Yusten Matital Diperbaiki

Setelah penyerahan dana sebesar Rp10.000.000 terlaksana pada Minggu lalu (25/10/2021), bedah rumah Keluarga Yusten Matital, warga Unit Urkasdim, Sektor 1, direalisasikan oleh Seksi PIPK Sub Seksi Pemberdayaan Sosial, Politik dan Budaya pada Sabtu (30/10/2021). Kegiatan diawali doa pembukaan oleh KMJ Pdt. Lodewyk Laisila dengan pendamping Pnt. Marlen Tisera-Usmany dan Dkn. Y.P. Maukary. Bedah rumah Keluarga […]

Read More
Ibadah Minggu
Baptisan Kudus Imanuel Manduapessy

Pelayanan baptisan kudus diberikan kepada ananda Imanuel Manduapessy, warga Unit Syalom, dalam kebaktian Minggu (31/10/2021) jam pertama (07.00-08.15), dilayani oleh Pdt. Lodewyk Laisila (KMJ) dengan pendamping Pnt. Marlen Tisera-Usmany dan Dkn Y. P. Maukary. Pujian : 1. Valentino Laisila 2. Jilian Supusepa Sementara kebaktian jam kedua (09.00-10.15) bermodel KKR, dilayani oleh Pdt. Ny. F “Dika” […]

Read More
RSS
Follow by Email